Minggu, 13 Juli 2025

PT Talenta Putra Natama Grand Opening Sekretariat, Lumbang H Naingolan : Mengutamakan Kepuasan Klien

Darmanto - Sabtu, 10 Mei 2025 21:24 WIB
PT Talenta Putra Natama Grand Opening Sekretariat, Lumbang H Naingolan : Mengutamakan Kepuasan Klien
Sudarmanto
Medan |sumut24.co -

Baca Juga:

Bertempat di Komplek Perumahan Luku Riverside, Jln. Luku I Gg Sepadan, Kel. Kuala Bekala, Kec. Medan Johor, Kota Medan, PT TalentaPutraNatamaGrandOpeningSekretariatnya, Sabtu (10/5/2025).


Pemilik PT TalentaPutraNatama, Lumbang H Naingolan kepada wartawan mengatakan bahwa, keberadaan sekretariat ini untuk mengembangkan tempat usaha miliknya agar lebih mendapatkan jangkauan yang luas.


"Meski keberadaan sekretariat/kantor PT TalentaPutraNatama baru diresmikan, akan tetapi usaha yang saya kelola ini sudah berlangsung lama berjalan," ujar Lumbang H Nainggolan kepada wartawan saat ditemui usai peresmian/grand opening sekeretariat PT TalentaPutraNatama.


Masih dikatakan Lumbang H Nainggolan bahwa, dirinya juga berharap keberadaan sekretariat/kantor usahanya yang bergerak dibidang usaha pengadaan barang/jasa kebutuhan rumah sakit seperti, Rel Gorden, Kain Gorden, Seprai, Cemikal, Baju Oprasi dan lain sebagainya lebih mengedepankan kepuasan klien.


"Yang paling utama adalah, PT TalentaPutraNatama dalam melaksanakan program kerja dalam melayani dibidang usaha pengadaan barang/jasa di Rumah Sakit adalah, mengedepankan kepuasan klien kami agar tidak kecewa. Tentunya, pengerjaan yang kami lakukan dengan cara profesional," terang dijelaskan Lumbang H Nainggolan didampingi istri tercintanya, Nyta Essi Tiro br Siburian.


Hadir pada grand opening tersebut, Irwanta Ginting Lurah Kwala Bekala, Kota Medan bersama perangkat kelurahan, Mujihati Kepala Lingkungan (Kepling) III Kwala Bekala, sejumlah warga Komplek Perumahan Luku Riverside, Jln. Luku I Gg Sepadan, Kel. Kuala Bekala, Kec. Medan Johor, Kota Medan dan tamu undangan.


Sebelum acara dimulai, kegiatan ditandai dengan doa bersama dan syukuran peresmian kantor/sekretariat PT Talenta Putra Natama agar kedepan lebih baik lagi. W02)

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Darmanto
Sumber
:
SHARE:
Tags
beritaTerkait
Kapolri Resmikan 29 Gedung SPPG Tingkat Polda-Polres di Sumut & Dukung Program MBG Presiden Prabowo
Polres Palas Tanam Jagung serentak Kuartal III Di Lahan Perhutanan Sosial
Breaking News, KPK Geledah Kantor PUPR Sumut Topan Ginting Terkait OTT
Mengusung Tema Kemanusiaan, Rotary Club Medan Talenta Siap Menggelar Konser Amal Lisvia Song For Humanity 3.0 2025
Kantor Kontraktor di Padangsidimpuan di Segel KPK, Diduga Terkait Proyek Provinsi dan Jaringan Korupsi Dana Desa
SK Resmi Diserahkan! Bupati Palas Putra Mahkota Alam Kukuhkan 358 PPPK Teknis dan Kesehatan
komentar
beritaTerbaru