Minggu, 15 Juni 2025

Kabar Dukacita Jumiran Abdi Mantan Kadis kebersihan Medan Meninggal Dunia, Ini Profilnya

Administrator - Selasa, 29 Oktober 2024 10:46 WIB
Kabar Dukacita Jumiran Abdi Mantan Kadis kebersihan Medan Meninggal Dunia, Ini Profilnya
Istimewa
Baca Juga:

Medan- Innalillahi wa innalillahi rojiun,
Telah meninggal dunia orang tua Aulia Andri H Jumiran Abdi, Senin (28/10) pukul 23.45 WIB. Disemayamkan di rumah duka Jl Gaperta Ujung/ Jl Yayasan No 8 Medan.
Almarhum Haji Djumiran Abdi, hari ini, dan akan di akan kebumikan, hari ini juga.

Semoga keluarga yang ditinggal tabah dan sabar menerima cobaan dan almarhum diterima oleh Allah SWT dan dilapangkan kuburnya oleh Allah SWT, Aamiin.
Diketahui, Jumiran Abdi pernah menjadi Caleg DPR RI dari PDI Perjuangan dan Pernah menjadi Calon Wakil Gubsu pada 2013.


Profil Drs H. Jumiran Abdi


Lahir: 4 Oktober 1950

Pendidikan: Sarjana Ekonomi

Isteri: Hj. Siti Nirwana br Barus

CV Pekerjaan:

– Pensiunan PNS Gol.IV-B

– Mantan Kabag Umum

– Kabag Kepegawaian

– Kadis Pertamanan

– Dirut PD Rumah Potong Hewan

– Dirut PD Kebersihan

– Anggota KPU Prov. SUMUT 2003-2008

– Wakil Ketua KNPI Sumut

– Pengurus DPD Golkar Medan 1984-1994

– Ketua PUJAKESUMA Medan 1996-2005

– Saat ini Ketua PWRI (Pensiunan PNS) Medan

– Wakil Ketua Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat Sumut

– Wakil Ketua Kwarda Pramuka Sumut.

Red

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Editor
: Administrator
Sumber
:
SHARE:
Tags
beritaTerkait
Kadis Sosial Sumut Dr. H. Asren Nasution Berkurban dan Berbaur dengan Warga Gedung Johor
Dukung Kadis Pendidikan Nias Selatan, KORSA: Nurhayati Telaumbanua Sosok Bersih dan Tegas, Jangan Hakimi Tanpa Bukti
Kadis Kominfo Simalungun Jelaskan Issu Yang Berkembang di Pembahasan LKPJ TA 2024 Terkait Anggaran di Dinas Kominfo
Mahasiswa Desak KPK dan Kejagung Periksa Kadishub Sumut Terkait Dugaan KKN
Pasca Penggeledahan Kantor Dinas Budporapar, Kejari Deli Serdang Diminta Tetapkan Tersangka
GARUDA Sumut Desak Kejati Usut Dugaan Korupsi Rp86 Miliar, Dahler Lubis Diminta Diperiksa
komentar
beritaTerbaru