Rabu, 29 Oktober 2025

BABINSA KORAMIL JAJARAN KODIM 0207/SML BANTU PETANI PENYIAPAN LAHAN

Administrator - Senin, 06 Juni 2016 09:19 WIB
BABINSA KORAMIL JAJARAN KODIM 0207/SML BANTU PETANI PENYIAPAN LAHAN

Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 10/Balimbingan Jajaran Kodim

Baca Juga:

0207/Simalungun Sertu Ramansyah melaksanakan salah satu kegiatan upsus

dalam rangka swasembada pangan dengan membantu petani menyiapkan lahan

untuk persiapan tanam padi serentak, di Desa Huta Tonga Kecamatan Balimbingan

Kabupaten Simalungun, Rabu (1/6).

Penyiapan lahan tersebut diantaranya dengan membalik dan melumatkan tanah

dengan cara dicangkul kemudian diratakan. Kemudian Galangan atau pematang

sawah juga diperbaiki agar aliran air tidak bocor kemana-mana. Kegiatan yang

dilaksanakan tersebut sambil menunggu bibit tumbuh sampai siap ditanam

Penyiapan dan pengolahan lahan akan sangat berpengaruh dengan hasil panen.

"Kedepannya para petani yang akan merasakan manfaatnya sendiri sehingga apa

yang menjadi program dan harapan pemerintah yaitu untuk swasembada pajale

(padi, jagung dan kedelai) dapat terwujud," kata Babinsa.

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
SHARE:
beritaTerkait
Pemprov Sumut Apresiasi Kegiatan Sosial Bank DBS dan Lion Club Bankers di Panti Sosial Anak Balita Medan
Wali Kota mengikuti Rapat Pembahasan Percepatan Program 3 Juta Rumah MBR di Sumut Tahun 2025
Kunjungan Ketua TP PKK Simalungun ke Rumah Qur'an Asna Mulia di Nagori Limang: Apresiasi untuk Generasi Qurani
Bupati Jon Firman Pandu Tutup Gelaran Solok Raya Cup 2025
Bupati Solok Jon Firman Pandu Jadi Narasumber pada Seminar Sumbar Ekspo 2025, Angkat Tema Komoditi Ekspor
Plt.Asisten Administrasi Pakpak Bharat Pimpin Upacara Peringati Hari Sumpah Pemuda
komentar
beritaTerbaru