Selasa, 28 Oktober 2025

Pemko Medan Terima Penghargaan Terbaik Percepatan dan Perluasan Digitalisasi 2023

Administrator - Minggu, 08 Oktober 2023 03:51 WIB
Pemko Medan Terima Penghargaan Terbaik Percepatan dan Perluasan Digitalisasi 2023

 

Baca Juga:

Medan I Sumut24.co

Pemerintah Kota (Pemko) Medan terima penghargaan sebagai Juara II Kota Terbaik Wilayah Sumatera sebagai pemerintah daerah terbaik dalam percepatan dan perluasan digitalisasi pada 2023. Kepada Pemerintah daerah diharapkan dapat terus meningkatkan digitalisasi untuk percepatan pelayanan.

Penghargaan tersebut diserahkan Menko Perekonomian Airlangga Hartarto, didampingi Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati serta Gubernur BI Perry Warjiyo pada gelaran Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) P2DD Tahun 2023 di Jl Jenderal Sudirman Jakarta, Selasa, (3/10/2023).

Sedangkan penghargaan untuk Pemko Medan diterima Walikota Medan M Bobby Afif Nasution yang diwakili Kepala Badan Pendapatan (Bapenda) Kota Medan Benny Sinomba Siregar dari Satuan Tugas Percepatan dan Perluasan Digitalisasi Daerah (TP2DD) Pusat.

Selain Walikota Medan yang juga Ketua TP2DD Kota Medan dan Sekretaris TP2DD Benny Siregar juga penghargaan lainnya diterima TP2DD.red

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
SHARE:
Tags
beritaTerkait
PT.Japfa aksi Peduli Penanganan Sampah Bersama Masyarakat Di Danau Toba.
Penyidik Polres Batubara Diduga Alergi Wartawan Ditanya Soal Junaini Ditetapkan Tersangka, Halomoan Gultom : Gak Ada Hak Bapak Tanyakan Itu
Kadis Kesehatan drg Irma Suryani MKM mencanangkan Kesatuan Gerak PKK KB
Kejatisu Pastikan Soal Dugaan Korupsi PUPR Sumut Tuntas,   Mulai Kepemimpinan Bambang Pardede & Marlindo Harahap jadi sorotan
Ketua Pewarta Berikan Baju Kebesaran ke Kasi Humas dan Kanit Paminal Polrestabes Medan
Jumat Barokah dan Sambut HUT ke-7 Pewarta.co, Ketua Pewarta Bagi-bagi Sembako ke Pengemudi Betor dan Jukir
komentar
beritaTerbaru