Rabu, 22 Oktober 2025

Bang Azis : Malaysia Bersholawat Bersama Mahfud MD

Administrator - Jumat, 08 Desember 2023 16:41 WIB
Bang Azis : Malaysia Bersholawat Bersama Mahfud MD

Malaysia I Sumut24.co

Baca Juga:

Azis Khafia menghadiri Sholawat dan Istigotsah Kebangsaan bersama Mahfud MD, Gus Muwafiq, Beni Ramdhani, Kamis (7/12/2023) di World Trade Center Malaysia.

Acara sholawat dan istighotsah di Malaysia ini adalah bagian dari rangkaian dakhwah sekaligus Silturahim Pekerja Migran Indonesia dengan tokoh-tokoh Islam Nusantara.

Mahfud MD menyampaikan pesan moral kepada jamaah yang hadir bahwa kehadirannya bersama rombongan dalam rangkaian dakhwah dan Silaturahim. Silaturahim jauh lebih utama dibanding sekedar kampanye Pemilu.

Bang Azis pun sebagai Caleg HANURA menyatakan bahwa banyak hal yang lebih penting dari sekedar kampanye yakni pencerahan hati nurani dan logika yang sehat. Karenanya sholawat dan istighotsah adalah ikhtiar untuk menunjukan jalan kebenaran yakni jalan hati nurani.

Masyarakat Indonesia yang hadir mencapai lima ribu orang memadati aula WTC, dengan antusias mengumandangkan sholawat.

Mahfud MD pun mengawali dengan sholawat beberapa bait sholawat Burdah dan mengakhiri dengan sholawat  Jibril.

“Suasana kebatinan saya merasa bahwa seperti berada di tanah air sendiri karena warna Islam Nusantara sangat kental di sini,” ujar Bang Azis, Wakil Ketua BAPPILU Hanura.(red)

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
SHARE:
beritaTerkait
Langkat Zona Merah Darurat Peredaran Narkoba, Permada Demo Polda Sumut Minta Evaluasi Kapolres Langkat Serta Jajaran
PAC PKN Medan Marelan Apresiasi Langkah Tegas Polrestabes Medan Berantas Begal, Rayap Besi, Rayap Kayu dan Pompa
PAC PBB Percut Sei Tuan Apresiasi Langkah Tegas Polrestabes Medan Berantas Begal, Rayap Besi, Rayap Kayu dan Pompa
KAMAK Desak Kajatisu Tetapkan Tersangka dari Pihak PTPN I Dalam Kasus Korupsi Aset PTPN I yang dikuasai Pengembang PT Ciputra Land
Polres Asahan Gelar KRYD Bersama Tim PAUS Tekan Peredaran Narkoba
Lantik DMI Sumut, Jusuf Kalla Puji Alm Haji Anif yang Berjuang Memakmurkan Masjid
komentar
beritaTerbaru