Rabu, 29 Oktober 2025

MTs Neri I Stabat Mengadakan Seleksi Kompetisi Sains

Administrator - Jumat, 03 Juni 2016 02:46 WIB
MTs Neri I Stabat Mengadakan Seleksi Kompetisi Sains

LANGKAT | SUMUT24

Baca Juga:

MTs Negeri.I Stabat yang dipimpin Siti Aminah.Sag MA,Kamis (2/6) mengadakan acara seleksi kompetisi sains dengan tema,”Mempersiapkan Generasi Unggul Berwawasan Global,Olah Pikir Kreatif,Inovatif Demi Bangsa Dan Negara”.Acara tersebut yang dibuka langsung oleh Kakan Menag Kabupaten Langkat.

Peserta seleksi kompetisi sains dari MTs,Min Tpi,Mis dan Man se-kabupaten langkat untuk mencari siswa unggulan pelajaran matematika,biologi.pisika dan IPA.Jumlah peserta pelajaran Matematika 50 siswa,Biologi 35 siswa,Pisika 38 siswa dan IPA 14 siswa.

Dalam arahan dan bimbingan Kakan Menag Langkat Drs.Darmansyah.MAmengatakan,untuk melanjutkan pendidikan keatas dalam kesempatan ini apabila ada melaksanakan kegiatan jangan ada siswa yang bermain-main harus tertib mengikuti acara seperti ini.Momen ini sangat baik dalam pelajaran  masing-masing anak yang hadir anak-anak yang mampu nantinya ikut duta kabupaten langkat ke Provinsi Sumatera Utara,ujar Darmansyah.

Disela-sela acara tersebut kepala sekolah MTs Negeri.I Stabat Siti Aminah saat ditemui wartawan menyampaikan diadakannya seleksi kompetisi sains ini untuk mencatak siswa Madrasah yang berwawasan global olah piker kreatif,inovatif energik dan berpretasi keseimbangan antara ilmu dan iman. Para siswa harus mempersiapkan diri pada tahun 2020 menguasai dunia Haiti,kata Siti Aminah.

Hadir pada acara tersebut Kakan Menag Langkat Drs.Darmansyah.MA,Kasi Mapenda Drs.Rahmat,kepala sekolah MTS se-kabupaten langkat dan dewan guru MTS Negeri.I Stabat.(wit)

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
SHARE:
beritaTerkait
KORSA Nilai Manajemen PTPN IV Regional 1 Profesional dalam Kebijakan Mutasi
Pemprov Sumut Apresiasi Kegiatan Sosial Bank DBS dan Lion Club Bankers di Panti Sosial Anak Balita Medan
Wali Kota mengikuti Rapat Pembahasan Percepatan Program 3 Juta Rumah MBR di Sumut Tahun 2025
Kunjungan Ketua TP PKK Simalungun ke Rumah Qur'an Asna Mulia di Nagori Limang: Apresiasi untuk Generasi Qurani
Bupati Jon Firman Pandu Tutup Gelaran Solok Raya Cup 2025
Bupati Solok Jon Firman Pandu Jadi Narasumber pada Seminar Sumbar Ekspo 2025, Angkat Tema Komoditi Ekspor
komentar
beritaTerbaru