Senin, 14 Juli 2025

Ketua Komisi E DPRD Sumut, Drs. H. M Subandi, ST, MM, Hadiri Kunjungan ke Vihara Budha Loka

Administrator - Rabu, 19 Februari 2025 08:46 WIB
Ketua Komisi E DPRD Sumut, Drs. H. M Subandi, ST, MM, Hadiri Kunjungan ke Vihara Budha Loka
Ketua Komisi E DPRD Sumatera Utara, Drs. H. M Subandi, ST, MM, turut mendampingi Dahnil Anzar Simanjuntak dalam kunjungan ke Vihara Budha Loka.ist
MEDAN | Sumut24.co

Baca Juga:

Medan | Ketua Komisi E DPRD Sumatera Utara, Drs. H. M Subandi, ST, MM, turut mendampingi Dahnil Anzar Simanjuntak dalam kunjungan ke Vihara Budha Loka. Kunjungan ini disambut dengan hangat oleh YM. Bhiksu Dharma Virya Mahasthawira, yang sekaligus mengadakan dialog serta memperkenalkan beberapa tradisi yang ada di vihara tersebut.

Dalam kesempatan ini, Drs. H. M Subandi menekankan pentingnya menjaga keberagaman umat beragama di Indonesia. Ia mengajak seluruh umat untuk senantiasa saling toleransi dan saling menghormati antar umat beragama, demi terciptanya Indonesia yang rukun dan damai.

"Keberagaman agama adalah kekuatan kita, dan dengan saling menghormati, kita bisa mewujudkan bangsa yang lebih baik, damai, dan sejahtera," ujar Drs. H. M Subandi dalam pernyataannya.

Kunjungan ini diharapkan dapat mempererat tali persaudaraan antar umat beragama serta memperkuat semangat toleransi di kalangan masyarakat Sumatera Utara.red

Ayo baca konten menarik lainnya dan follow kami di Google News
Sumber
:
SHARE:
Tags
beritaTerkait
Ketua TP PKK menghadiri Puncak Peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK ke-53 dan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) ke-10 PKK
Ketua Dekranasda Kabupaten Solok Hadiri Puncak Peringatan HUT Dekranasda ke-45 Tahun 2025 di Samarinda
Bertemu Wali Kota Tanjungbalai, Ketua Pengadilan Agama Buka Program Isbat Nikah Gratis
Ketua dan Wakil Ketua Dekranasda Asahan Ikuti Semarak HUT Ke-45 Dekranas
TP-PKK Kabupaten Solok Ikuti Rakernas X dan HKG PKK ke- 53 di Samarinda
Ketua TPP PKK Asahan Ikuti Puncak Peringatan HKG PKK ke-53
komentar
beritaTerbaru